Polsek Bojonggenteng Gelar Patroli Biru Antisipasi C3 dan Gangguan Kamtibmas

    Polsek Bojonggenteng Gelar Patroli Biru Antisipasi C3 dan Gangguan Kamtibmas
    Polsek Bojonggenteng Gelar Patroli Biru Antisipasi C3 dan Gangguan Kamtibmas

    Polsek Bojonggenteng melaksanakan kegiatan Patroli Biru dan KRYD pada Rabu malam, 19 November 2025, sebagai upaya menjaga kondusifitas wilayah serta mencegah terjadinya tindak kejahatan C3 (curas, curat, curanmor) dan gangguan kamtibmas lainnya.

    Patroli yang dimulai pukul 23.30 WIB ini dipimpin oleh Aipda Alexander bersama Bripda Bagas dengan menyusuri jalur utama Jalan Raya Bojonggenteng–Kalapanunggal. Dalam pelaksanaannya, petugas melakukan observasi situasi serta memberikan himbauan kepada warga yang masih berkerumun agar segera pulang demi keamanan bersama.

    Menyasar potensi kerawanan seperti geng motor, premanisme, narkoba, kepemilikan sajam maupun senpi, serta penggunaan knalpot brong, kegiatan patroli berlangsung aman dan kondusif. Petugas tidak menemukan kejadian menonjol yang dapat mengganggu stabilitas kamtibmas.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli malam antisipasi kriminalitas oleh...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi laksanakan kryd dan patroli biru guna jaga kamtibmas malam hari
    Kodaeral X TNI AL Bentuk X Point UMKM Sebagai Wadah Strategis Pemberdayaan  Ekonomi Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Desa Mekartanjung, Perkuat Sinergi dan Harkamtibmas
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis, Sampaikan Himbauan Kamtibmas kepada Warga
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Gencarkan Patroli Dialogis, Warga Dihimbau Aktif Jaga Kamtibmas

    Ikuti Kami