Polsek Parungkuda Laksanakan Pengaturan Arus Lalu Lintas di Pasar dan Simpang Stasiun Parungkuda

    Polsek Parungkuda Laksanakan Pengaturan Arus Lalu Lintas di Pasar dan Simpang Stasiun Parungkuda
    Polsek Parungkuda Laksanakan Pengaturan Arus Lalu Lintas di Pasar dan Simpang Stasiun Parungkuda

    Parungkuda – Unit Lantas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi melaksanakan kegiatan pengaturan arus lalu lintas di kawasan Pasar Parungkuda dan Simpang Stasiun Parungkuda, Senin (03/11/2025) pagi.

    Kegiatan yang dipimpin oleh Panit I Lantas Aipda April bersama personel Bripka Beni dan Bripka Purba ini dilakukan guna mengantisipasi kepadatan kendaraan pada jam sibuk pagi hari.

    Dari hasil pemantauan, arus lalu lintas di wilayah Parungkuda terpantau lancar dan kondusif, baik dari arah Bogor menuju Sukabumi maupun sebaliknya.

    Kapolsek Parungkuda Kompol Aah Hermawan, S.E., M.H. menyampaikan bahwa kegiatan pengaturan lalu lintas rutin dilaksanakan untuk menjaga kelancaran serta keselamatan pengguna jalan di wilayah hukumnya.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Nyalindung Polres Sukabumi Pimpin...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Parungkuda Laksanakan Giat Safari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Desa Mekartanjung, Perkuat Sinergi dan Harkamtibmas
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis, Sampaikan Himbauan Kamtibmas kepada Warga
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Gencarkan Patroli Dialogis, Warga Dihimbau Aktif Jaga Kamtibmas
    Polsek Ciemas Polres Sukabumi Laksanakan Pengecekan Lokasi Banjir, Pastikan Warga selamat dan hati hati
    Kapolsek Ciemas Hadiri Launching Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi di Desa Cibenda

    Ikuti Kami