Polsek Surade Polres Sukabumi Laksanakan Cek dan Kontrol Satkamling untuk Perkuat Keamanan Lingkungan

    Polsek Surade Polres Sukabumi Laksanakan Cek dan Kontrol Satkamling untuk Perkuat Keamanan Lingkungan
    Polsek Surade Polres Sukabumi Laksanakan Cek dan Kontrol Satkamling untuk Perkuat Keamanan Lingkungan

    Sukabumi - Dalam rangka meningkatkan keamanan lingkungan dan menjaga hubungan harmonis antara kepolisian dan masyarakat, Polsek Surade kembali melaksanakan kegiatan cek dan kontrol Satuan Keamanan Lingkungan (Satkamling) di wilayah hukumnya.

    Kegiatan yang dimulai pukul 21.00 WIB tersebut dilaksanakan oleh anggota Polsek Surade bersama Bhabinkamtibmas di sejumlah pos Satkamling wilayah hukum Polsek Surade, Polres Sukabumi. Selain mengecek kesiapsiagaan warga yang melaksanakan ronda malam, petugas juga memberikan imbauan terkait pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas).

    Dalam arahannya, petugas mengajak masyarakat agar tetap proaktif menjaga keamanan lingkungan melalui pelaksanaan sistem keamanan lingkungan (Siskamling), termasuk penerapan aturan tamu wajib lapor 1x24 jam. Warga juga dihimbau untuk selalu berkoordinasi dengan Bhabinkamtibmas apabila menemukan adanya kendala atau potensi gangguan kamtibmas di wilayah masing-masing.

    Kapolsek Surade, IPTU Ade Hendra, S.Pd., memberikan apresiasi terhadap langkah preventif yang dilakukan anggota di lapangan.
    “Kegiatan kontrol Satkamling ini merupakan upaya kami untuk memastikan situasi Kamtibmas tetap aman dan kondusif, serta mendorong keterlibatan masyarakat dalam menjaga lingkungan. Sinergitas antara warga dan kepolisian sangat penting dalam mencegah berbagai gangguan keamanan, ” ujarnya.

    Kegiatan berlangsung dalam keadaan aman, tertib, dan kondusif, serta didukung dengan dokumentasi sebagai bagian dari pelaporan resmi.

    polres sukabumi
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Intensifkan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Waluran Mandiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi laksanakan kryd dan patroli biru guna jaga kamtibmas malam hari
    Kodaeral X TNI AL Bentuk X Point UMKM Sebagai Wadah Strategis Pemberdayaan  Ekonomi Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Desa Mekartanjung, Perkuat Sinergi dan Harkamtibmas
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis, Sampaikan Himbauan Kamtibmas kepada Warga
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Gencarkan Patroli Dialogis, Warga Dihimbau Aktif Jaga Kamtibmas

    Ikuti Kami