CARINGIN – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, Polsek Caringin melaksanakan kegiatan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) berupa Patroli Biru dan kontrol Pos Keamanan Lingkungan (Pos Kamling) di wilayah hukum Polsek Caringin, Senin malam (22/12/2025).
Kegiatan yang dimulai pukul 22.00 WIB tersebut dilaksanakan oleh anggota piket Regu II SPKT Polsek Caringin dengan menyasar seluruh wilayah hukum Polsek Caringin. Patroli ini bertujuan untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas, termasuk aksi geng motor dan tindak kriminalitas lainnya, serta memastikan keamanan masyarakat saat

Sukabumi