Polsek Cikembar Gelar Apel Pagi Pos Pam Cikembang Ops Lilin Lodaya 2025

    Polsek Cikembar Gelar Apel Pagi Pos Pam Cikembang Ops Lilin Lodaya 2025
    Polsek Cikembar Gelar Apel Pagi Pos Pam Cikembang Ops Lilin Lodaya 2025

    SUKABUMI – Polsek Cikembar melaksanakan Apel Pagi di Pos Pengamanan (Pos Pam) Cikembang dalam rangka Operasi Lilin Lodaya 2025, Selasa (30/12/2025) pagi.

    Apel yang berlangsung di Pos Pam Cikembang, Jalan Palabuhan II Km 22, Desa Cimanggu, Kecamatan Cikembar, dipimpin oleh Kapos Pam Cikembang IPTU Yadi Suryadi, S.H., M.Si., dan diikuti oleh seluruh personel Pos Pam.

    Dalam arahannya, pimpinan apel menekankan pentingnya kesiapsiagaan personel dalam mengantisipasi peningkatan volume kendaraan pasca perayaan Natal, khususnya di titik-titik rawan kemacetan. Personel juga diinstruksikan untuk melaksanakan pengaturan lalu lintas secara optimal serta melaporkan setiap kegiatan.

    Selain itu, seluruh personel yang terlibat Ops Lilin Lodaya 2025 diwajibkan mengisi SOT pada aplikasi Polri Presisi sebagai bentuk pertanggungjawaban pelaksanaan tugas.

    Kegiatan apel diawali dengan doa bersama dan berjalan dengan tertib, aman, serta lancar sebagai wujud kesiapan Polsek Cikembar dalam memberikan pelayanan dan pengamanan kepada masyarakat.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cikembar Sambangi Satkamling Desa...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Sagaranten Hadiri Gelar Peringatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Desa Mekartanjung, Perkuat Sinergi dan Harkamtibmas
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis, Sampaikan Himbauan Kamtibmas kepada Warga
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Gencarkan Patroli Dialogis, Warga Dihimbau Aktif Jaga Kamtibmas
    Polsek Ciemas Polres Sukabumi Laksanakan Pengecekan Lokasi Banjir, Pastikan Warga selamat dan hati hati
    Kapolsek Ciemas Hadiri Launching Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi di Desa Cibenda

    Ikuti Kami