Unit Lantas Polsek palabuhanratu laksanakan pengaturan lalu lintas di kawasan pasar tpi

    Unit Lantas Polsek palabuhanratu laksanakan pengaturan lalu lintas di kawasan pasar tpi
    Unit Lantas Polsek palabuhanratu laksanakan pengaturan lalu lintas di kawasan pasar tpi

    Sukabumi – Kapolsek Palabuhanratu Kompol Fery Poloso, SH bersama anggota Lantas Polsek Palabuhanratu melaksanakan pelayanan dan pengaturan lalu lintas di wilayah hukum Polsek Palabuhanratu, Selasa (25/11/2025). Kegiatan difokuskan di area Pasar TPI yang dikenal memiliki intensitas kendaraan cukup tinggi, terutama pada pagi hari.

    Dalam pelaksanaannya, petugas yang dipimpin Aiptu Rissa Dwi P melakukan pengamanan arus lalu lintas, penjagaan dan pengaturan lalu lintas anak sekolah, serta penataan parkir angkot agar tidak menimbulkan kemacetan.

    Kehadiran polisi di lokasi tersebut mendapat respons positif dari masyarakat karena mampu menciptakan kondisi Kamseltibcar Lantas dan mencegah potensi gangguan kamtibmas. Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    polsek nyalindung gelar patroli dialogis,...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi laksanakan kryd dan patroli biru guna jaga kamtibmas malam hari
    Kodaeral X TNI AL Bentuk X Point UMKM Sebagai Wadah Strategis Pemberdayaan  Ekonomi Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Desa Mekartanjung, Perkuat Sinergi dan Harkamtibmas
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis, Sampaikan Himbauan Kamtibmas kepada Warga
    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Gencarkan Patroli Dialogis, Warga Dihimbau Aktif Jaga Kamtibmas

    Ikuti Kami